Polres Tulungagung Ungkap Penyalahgunaan BBM Jenis Pertalite Tersangka Berhasil Diamankan

Tulungagung, Praja Pos- Seorang laki laki dengan inisial TRA (31) warga Tanggunggunung Kab Tulungagung, diamankan oleh Satreskrim Polres Tulungagung Polda Jatim. Ia diamankan di SPBU Campurdarat karena diduga kuat menyalahgunakan BBM Subsidi jenis Pertalite,pada Sabtu (27/5) bulan lalu sekira pukul 11.00 Wib. Hal tersebut seperti disampaikan oleh Kapolres Tulungagung AKBP Eko Hartanto, SIK, MH melalui…

Read More

Sosialisasi Rokok Ilegal Di Kecamatan Srengat, Plt Kasatpol PP : Kenali Ciri-Ciri Rokoknya

Blitar, Praja Pos- Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Blitar bersama Bea Cukai Blitar memberikan sosialisasi pencegahan  peredaran rokok ilegal  di Rest Area Hand Asta Sih Kecamatan Srengat, Rabu (31/05/23). Plt. Kepala Satpol PP Kabupaten Blitar Wahyudi menyampaikan sosialisasi dilakukan dengan tujuan  menekan peredaran rokok ilegal serta memberikan pemahaman mengenai ciri-ciri rokok ilegal dengan…

Read More